Description
Dalam menata rambut, tentunya kita memerlukan alat-alat masa kini yang sudah dilengkapi dengan teknologi yang semakin maju, seperti alat pengering rambut. Kini dengan hadirnya alat pengering rambut, Anda sudah tidak perlu takut rambut Anda mengalami kelembaban akibat basah yang tidak dikeringkan. Perangkat elektronik seperti ini berguna untuk meniupkan udara dingin maupun panas untuk rambut yang sedang basah atau pun lembab. Oleh karena itu, brand terkemuka yaitu Parlux, telah menjawab semua yang Anda butuhkan dan inginkan.
Menyebarkan Panas secara Maksimal
Parlux 1300 Pro Ionic Ceramic Hair Dryer – Hitam merupakan alat pengering rambut, yang dapat mengeringkan rambut secara maksimal. Udara panas maupun dingin yang terdapat pada alat tersebut dapat mengeluarkan udara dengan sempurna dan merata. Alat pengering rambut ini sengaja di rancang dengan telah bekerjasama International Hairdressers Team yang sudah melewati masa uji coba secara berulang kali, dengan mempunyai ukuran yang ideal bagi rambut Anda, yaitu sepanjang 18.5 cm.
Material yang Telah Dirancang Khusus
Material hair dryer ini dibuat dengan konsep eco friendly atau biasa disebut dengan konsep ramah akan lingkungan. Sehingga penggunaan akan alat ini tidak akan memberikan dampak yang negatif terhadap kesehatan akan rambut Anda. Juga kondep Low Noise nya pun, membuat alat ini tidak mengeluarkan suara yang berbising ketika menyalakannya.
Memberikan Kesehatan pada Rambut
Selain untuk mengeringkan rambut, alat pengering rambut tersebut juga dapat mampu untuk memberikan kilau pada rambut, bahkan dapat menjadikan rambut Anda menjadi lembut dan bersinar. Hasil tersebut didapat dari adanya teknologi energy static.
Mudah untuk Digunakan
Parlux 3800 Pro Ionic Ceramic Hair Dryer – Hitam merupakan alat yang diciptakan khusus yang amat mudah ketika menggunakannya, karena dengan hanya menyalakan pada listrik, maka alat sudah dapat digunakan. Alat tersebut pun terbuat dari bahan plastik yang sangat tangguh dan dapat bertahan lama, sehingga Anda tidak perlu takut alat ini akan cepat rusak.
Spesifikasi :
- Parlux 1300 Compact pengering rambut
- 1300 Watts
- Kecil & Ringan
Additional information
Weight | 1 kg |
---|
Leave a reply
Returns and Exchanges
Lama klaim atau pengembalian barang maksimal 2 x 24 jam terhitung sejak Barang sampai di tujuan. Biaya pengiriman ditanggung Customer.
- Klaim barang maksimal 2 hari terhitung sampai di tujuan
- Menyertakan nomor Invoice atau Nota Pembelian dari SupplierSalon
- Pastikan Barang yang dikembalikan dikemas ulang dan rapi untuk beserta dengan Aksesoris ( khusus untuk Alat Facial/Profesional )
Alamat Pengembalian
Pengembalian Barang harus menyertakan nomor Invoice atau Nota Pembelian dari SupplierSalon ke alamat dibawah ini :
Jl. Kelapa Hijau Raya No. 99A Jagakarsa, Jakarta Selatan, 12620
Informasi lebih lanjut, lihat informasi Returns and Exchanges atau hubungi Call Center kami 021 - 7888 2005.
Reviews
There are no reviews yet.